John Tabo Pimpin KONI Papua Pegunungan 2025–2029

WAMENA,PAPUARAYANEWS – John Tabo resmi menjabat sebagai Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Papua Pegunungan periode 2025–2029, setelah terpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Olahraga Provinsi Luar Biasa (Musorprovlub) yang digelar di Wamena, Kabupaten Jayawijaya, Minggu (21/9/2025). 27 pemilik suara yang terdiri dari 19 pengurus provinsi cabang olahraga (Pengprov Cabor) dan delapan KONI kabupaten di […]